Kita sering menggunakan mesin pencarian google untuk mencari sesuatu dengan menggunakan teks, namun pernahkah kamu ingin mencari sesuatu di google dengan menggunakan gambar/foto atau upload gambar pencarian google.
Dengan mengupload gambar ke google maka secara otomatis google akan mengidentifikasi kemiripan gambar yang diupload ke google.
Pencarian gambar melalui google atau cara mencari gambar di google bisa melalui hp android ataupun komputer.
Saya sering melacak gambar dengan memanfaatkan mesin penelusuran ini untuk kebutuhan informasi atau keakuratan data yang saya dapat dari rekan kerja ataupun teman di sosial media.
Langkah-langkah yang harus kita lakukan :
1. Buka halaman google images atau klik link https://images.google.com/
2. Klik icon kamera dan pilih Upload Images > pilih foto/gambar maka google akan menampilkan hasil penelusuran sesuai dengan kemiripan gambar tersebut.
Jika menggunakan Android ataupun jenis HP lainnya silahkan ubah ke mode Situs Desktop, dengan cara klik Titik Tiga dipojok kanan atas dan pilih Situs Desktop.
Itulah sedikit tips sederhana semoga bermanfaat untuk pengunjung yang belum mengetahui trik Cara Penelusuran Google Dengan Gambar Menggunakan Android Ataupun Komputer.
Itulah sedikit tips sederhana semoga bermanfaat untuk pengunjung yang belum mengetahui trik Cara Penelusuran Google Dengan Gambar Menggunakan Android Ataupun Komputer.